
Kejar Pahala Jariyah Dengan Wakaf Al-Qur'an
Sulitnya Akses Jalan, Membuat Penyebaran Al-Qur'an Pun Tidak Merata Terutama Di Pelosok Hingga Pedalaman. Namun, Letupan Semangat Dari Santri Yatim, Dhuafa, Mualaf Dan Guru Ngaji Tidak Pernah Luntur.
Raih Keberkahan dengan Wakaf Qur'an untuk Membantu Penghafal Qur'an, Mualaf dan Pejuang Dakwah Islam di Pelosok Hingga Pedalaman.
Rasulullah Shalallaahu Alaihi Wassalaam bersabda : “Salah satu amal kebaikan yang pahalanya terus terbawa kepada si mayyit sampai ke alam kuburnya adalah sedekah dan mewariskan (mewakafkan) mushaf Al-Qur’an” (HR. Bukhari)

Bismillah Amanah Wakaf Al-Qur'an 100% Disalurkan Tanpa Dipotong Gaji Pengurus atau Relawan.